Nama itik raja mungkin masih terdengar asing di telinga anda. Padahal, itik hasil silangan antara itik mojosari dan itik alabio ini tengah ramai di budidayakan. Alasan nya tidak lain karena itik raja memiliki segudang keunggulan di bandingkan dengan jenis itik pedaging lain nya. Waktu panen yang cepat dengan tekstur daging yang lebih padat menjadikan itik ini begitu di idolakan.